ANALISIS TINGKAT KEUSANGAN LITERATUR JURNAL NUSANTARA JOURNAL INFORMATION AND LIBRARY STUDIES TERBITAN TAHUN 2019

Authors

  • Nur Rahmadhani Safitri Universitas Islam Nusantara
  • Tansah Rahmatullah Universitas Islam Nusantara
  • Undang Sudarsana Universitas Islam Nusantara

DOI:

https://doi.org/10.30999/n-jils.v5i2.2491

Keywords:

Keusangan Literatur, Bibliometrika, Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS)

Abstract

This study aims to determine the level of obsolescence of literature cited in the 2019 Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS) journal article or Volume 2 No. 1 and No. 2. The method used is a quantitative method with a Bibliometric approach. The source of data in this study is the bibliography of the journal N-JILS, published in 2019 Volume 2 No. 1 and No. 2. The variable examined in this study is the obsolescence of the literature while the indicator is the cited document. Data was taken from all articles published in 2019, namely 18 articles and examining the year of publication from the bibliography used in the article as many as 212 citations. that the level of obsolescence of document literature cited in all Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS) articles published in 2019 or Volume 2 No. 1 and No. 2 is 8 years, so citations can be said to be obsolete, namely citations that have a year under 2011. In this case, there are citations under 2011, namely 105 citations with a percentage of 49.5% considered below the document obsolescence age point, while the same or above citations in 2011 were 107 citations with a percentage of 50.5% considered current/up-to-date.

Keywords: Literature Obsolescence, Bibliometrics, Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS)


ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat keusangan literatur yang disitir pada artikel jurnal Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS) tahun 2019 atau Volume 2 No. 1 dan No. 2. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan Bibliometrika. Sumber data dalam penelitian ini adalah daftar pustaka dari jurnal N-JILS terbitan tahun 2019 Volume 2 No. 1 dan No. 2. Variabel yang diteliti dalam penelitian ini adalah keusangan literatur sedangkan indikatornya adalah dokumen yang disitir. Data diambil dari semua artikel yang terbit pada tahun 2019 yaitu sebanyak 18 artikel dan meneliti tahun terbit dari daftar pustaka yang digunakan dalam artikel tersebut sebanyak 212 sitiran. bahwa tingkat keusangan literatur dokumen yang disitir pada seluruh artikel Nusantara Journal Information and Library Studies (N-JILS) terbitan tahun 2019 atau Volume 2 No. 1 dan No. 2 adalah 8 tahun jadi sitiran dapat dikatakan sudah usang adalah sitiran yang memiliki tahun di bawah tahun 2011. Dalam hal ini, terdapat sitiran yang di bawah tahun 2011 yaitu sebanyak 105 sitiran dengan persentase 49,5% dianggap berada di bawah titik usia keusangan dokumen, sedangkan sitiran yang sama atau di atas tahun 2011 adalah sebanyak 107 sitiran dengan persentase 50,5% dinilai terkini/mutakhir.


References

Alfaris, A. (2019). Analisis Paro Hidup dan Keusangan Literatur pada artikel Medical Journal of Indonesia Tahun 2014-2018. Jakarta: UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

Arikunto, S. (2014). Prosedur Penelitian : Suatu Pendekatan Praktik . Jakarta: Rineka Cipta.

Arlianis. (2019). Analisis Tingkat Keusangan Literatur Artikel pada Jurnal Penelitian Kesejahteraan Sosial Tahun 2012 - 2018. Padang: UPT Perpustakaan Universitas Negeri Padang.

Direktorat Pendidikan Tinggi. (2014). Pedoman AKreditasi Terbitan Ilmiah Berkala. Jakarta: DIKTI.

Hutabarat, J. U. (2018). Analisis Keusangan Literatur yang Disitir pada Tesis Mahasiswa Program Studi Magister Farmasi Universitas Sumatera Utara (USU) Tahun 2017. Medan: Universitas Sumatera Utara.

Junandi, S. (2016). Analisis Sitiran Karya Ilmiah Pustakawan Indonesia pada Jurnal Visi Pustaka Tahun 2008-2013. Berkala Ilmu Perpustakaan dan Informasi, 11(1), 45-54. /*doi:http://dx.doi.org/10.22146/bip.8840*/ doi:https://doi.org/10.22146/bip.8840

Latief, K. A. (2014). Bibliometrica dan Hukum-Hukumnya: Sebuah Pengantar di Dalam DImensi Metodologis Ilmu Sosial dan Humaniora . Bali: Pustaka Lasara.

Maharani, S. (2007). Klonasi Manusia, Teknologi, dan Dehumanisasi. Jurnal Filsafat, 14(1), 13-29. /*doi:http://dx.doi.org/10.22146/jf.31335*/ doi:https://doi.org/10.22146/jf.31335

Mardiah. (2018). Analisis Tingkat Keusangan. Banda Aceh: Universitas Islam Negeri Ar-Raniry .

Mustafa, B. (2008). OBSOLESCENCE: Mengenal Konsep Keusangan Literatur dalam Dunia Kepustakawanan. Bogor: Perpustakaan IPB Bogor.

Nazifah, N. A. (2020). Keusangan Literatur, Paro Hidup, dan Zipf pada Artikel Bidang Pertanian. Jurnal Iqra', 14(1), 1-28. DOI: http://dx.doi.org/10.30829/iqra.v14i1.6943

Santi, A. (2020). ANALISIS KEUSANGAN LITERATUR DAN TINGKAT PRODUKTIVITAS PENGARANG BERDASARKAN HUKUM LOTKA PADA JURNAL MANAJEMEN DAN KEUANGAN PADA PERIODE TAHUN 2015-2019. Publication Library and Information Science, 4(1), 40-62. doi:https://doi.org/10.24269/pls.v4i1.2631.

Sopari, M., & Christiani, L. (2016). KARAKTERISTIK DAN KEUSANGAN LITERATUR : SUATU KAJIAN BIBLIOMETRIK PADA SKRIPSI FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS DIPONEGORO TAHUN 2015. Jurnal Ilmu Perpustakaan, 5(4), 231-240. Retrieved from https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/jip/article/view/15470.

Sulistyo-Basuki. (2004). Pengantar Dokumentasi. Bandung: Rekayasa Sains.

Usman, H. (2017). Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara.

Utami, S. A. (2017). Analisis Tentang Keusangan Literatur dalam Skripsi Mahasiswa Jurusan Sistem Informasi Tahun 2016 di UPT Perpustakaan UIN Raden Fatah Palembang. Palembang: UIN Raden Fatah .

Published

2023-03-28

How to Cite

Safitri, N. R., Rahmatullah, T., & Sudarsana, U. (2023). ANALISIS TINGKAT KEUSANGAN LITERATUR JURNAL NUSANTARA JOURNAL INFORMATION AND LIBRARY STUDIES TERBITAN TAHUN 2019. Nusantara Journal of Information and Library Studies (N-JILS), 5(2), 179–188. https://doi.org/10.30999/n-jils.v5i2.2491

Citation Check